Postingan

Review App-sistem request canva

Gambar
  Aplikasi canva ( sistem request ) Melansir laman Forbes dan ibntimes, Kamis (25/6/2020), Perkins, merupakan CEO dan salah satu pendiri Canva, Unicorn perangkat lunak desain grafis online. Lewat software Canva, memungkinkan orang merancang grafis web, poster, kartu nama, dan undangan dengan mudah. Tujuan menggunakan canva Canva dapat membantu anda membuat desain tanpa perlu menginstall aplikasinya. Didalam tools canva juga banyak terdapat design dan animasi yang bisa dengan mudah kita edit didalamnya tanpa perlu mendesignnya dari awal. Canva sangat cocok bagi Anda pemula karena dengan fitur drag dan Dropnya dapat membantu Anda membuat design apapun dengan sangat cepat Canva-Business requirements Terdapat fitur pada aplikasi Canva 1. Menu login untuk user  2. Creat a design 3. Your design Canva-Business value Keuntungan (Intangible) 1. Bisa digunakan pada semua jenis perangkat baik smartphone, PC maupun laptop 2. Bisa digunakan dimana saja serta kapan saja asal memiliki k...

Software Engineering - Rekayasa Perangkat Lunak

Gambar
Apa Itu Software Engineering ? Software engineering  adalah proses analisis kebutuhan dan desain pengguna, konstruksi dan uji aplikasi yang akan memenuhi kebutuhan-kebutuhan tersebut melalui penggunaan bahasa pemrograman. Dikutip dari Institute of Electrical and Electronics Engineers/IEEE (1993), pengertian  software engineering  adalah suatu pendekatan teknologi secara sistematis, terstruktur dan disiplin. Meski pada dasarnya merupakan salah satu cabang ilmu komputer guna mengetahui sesuatu yang salah terhadap sebuah perangkat lunak, kini fungsinya melebar lebih luas lagi. 1. Apa itu Software yang berkualitas Software yang baik merupakan software yang berkualitas. Kita dapat mengetahui bahwa sebuah software itu berkualitas atau tidak dengan berbagai macam cara. Pendekatan-pendekatan berikut ini dapat membantu menentukan apakah software itu berkualitas atau tidak.  Defect   Management Approach Pada  pendekatan ini, kita akan mendeteksi kecacatan sebuah soft...

Rekayasa Perangkat Lunak: klasifikasi Canva berdasarkan tiga jenis software.

Gambar
Gambar icon Canva. 1. Kategori Market "Untuk kategori market canva tergolong dalam software generik." Canva  adalah platform desain grafis yang digunakan untuk membuat grafis media sosial, presentasi, poster, dokumen dan konten visual lainnya. Aplikasi ini juga menyediakan beragam contoh desain untuk digunakan. Canva terdiri  dari dua jenis layanan, yakni gratis dan berbayar. Pada layanan berbayar, Canva menyediakan Canva Pro dan Canva for Enterprise. Selain itu , pengguna juga bisa membayar produk secara fisik untuk dicetak dan dikirimkan. 2. Kategori domain "Untuk kategori domain Canva tergolong aplication software." Canva adalah  platform  yang mempermudah pembuatan desain grafis berkualitas profesional. Terdapat ribuan grafis, gambar, dan huruf. Berfungsi untuk membuat materi pemasaran, brosur perusahaan, flyer, undangan, sampul buku, presentasi dan lainnya. 3. Kategori Lisensi " Untuk kategori Lisensi Canva tergolong proprietary software " Di Play Sto...